10 Langkah Uji Durabilitas Smartphone Sebelum Diproduksi

Author
Irham
Reading time:
July 23, 2016

5. Plug Matching

Ini adalah tes untuk menguji durabilitas lubang-lubang konektor baik pada smartphone seperti lubang microUSB dan juga jack earphone, serta lubang USB pada konektor charger. Pada pengujian ini, lubang konektor dengan plug dari aksesori (kabel USB dan jack earphone) akan dipasang dan dilepas secara berulang hingga sebanyak 10 ribu kali.

6. Conecctor Durability

Masih pada pengujian durablitas pada konektor, pada tes ini posisi konektor dalam keadaan terpasang dan di berikan tekanan dari berbagai arah. Ini untuk memastikan agar konektor terpasang kuat, sehingga tidak ada kondisi dimana konektor patah di bagian dalam sehingga tidak dapat berfungsi dengan baik.

huawei p9

7. Twisting Test

Di test ini,smartphone di putar dengan menggunakan mesin secara perlahan seperti layaknya orang sedang memeras pakaian basah. Ini memperlihatkan kekuatan fleksibilitas smartphone agar terhindar dari resiko ponsel patah atau seperti kasus bend-gate. Tes ini dilakukan selama 500x menggunakan mesin.

8. Button Test

Setiap tombol fisik pada smartphone di tes dengan ditekan sebanyak 1 juta kali. Ini membuktikan bahwa tombol fisik seperti tombol power dan juga volume pada smartphone bisa berfungsi dengan baik dalam jangka waktu yang sangat lama.

9. Cable Bending

Aksesoris smartphone seperti kabel USB juga ikut diuji durabilitasnya. Pengujian dilakukan yaitu dengan menarik kabel sebanyak 10 ribu kali, dengan simulasi daya tarik yaitu beban seberat 200 gram.

10. Temperatur Test

Tes yang satu ini tentu juga sangat penting dalam menentukan daya tahan si smartphone. Di lab yang kami kunjungi ini, pengujian suhu pada smartphone tidak hanya dilakukan dalam satu tahapan, melainkan dalam beberapa tahapan dengan simulasi yang berbeda. Mulai dari pengujian dengan suhu standar yaitu dari -20°C s/d 55°C, suhu extreme mulai dari – 40°Cs s/d 150°C, dan juga Hast Test dengan suhu 105°Cs/d 146°C. Selain itu smartphone juga diuji dalam keadaan charging yaitu dalam ruang power test chamber dengan suhu -40°C s/d 70°C. Dan yang terakhir adalah Sun- Ray Chamber untuk menguji warna cat padabody  perangkat dengan simulasi sinar matahari.

huawei-p9

Adapun tahapan pengujian yang kami bahas diatas secara pasti tentu saja hanya berlaku pada proses pra-produksi dari perangkat smartphone Huawei, baik pada smartphone entry level maupun kelas Flagship. Hal ini tidak bisa dijadikan sebagai patokan pasti pada pengujian di semua brand smartphone, karena tentunya setiap produsen memiliki prosedur yang berbeda. Namun setidaknya dapat menggambarkan proses pra-produksi yang dilakukan oleh para vendor smarpthone demi membuat smartphone yang berkualitas.

Load Comments

Reviews

April 9, 2024 - 0

Review Samsung Galaxy A35 5G: Tampilan Premium, Fitur di-Upgrade

Spesifikasi SoC: EXYNOS 1380 SoC ini sebelumnya digunakan oleh Samsung…
April 6, 2024 - 0

Review Suunto Race untuk Olahraga dan Pengguna Awam

Spesifikasi Suunto Race Jam ini ukuran diameter case-nya adalah 49mm.…
April 2, 2024 - 0

Review itel RS4: HP 1 Jutaan Gaming KENCANG & LENGKAP

Spesifikasi SoC: Mediatek Helio G99 Ultimate RAM: 12 GB LPDDR4X…
March 27, 2024 - 0

Review Haylou RS5: Smartwatch Murah yang Tidak Murahan!

Pengoperasian Nah untuk pengoperasian, biasanya pengguna akan mulai dengan mengoperasikan…

Accessories

December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Pengalaman Penggunaan Pairing/Aplikasi Smartphone Untuk menghubungkan earbuds CMF Buds Pro…
September 12, 2023 - 0

Review Brica B Steady Pro Ultimate: Pakai Gimbal Smartphone untuk Apa?

Mungkin kamu pernah bertanya, untuk apa sebenarnya gimbal smartphone? Ketika datang…
October 14, 2022 - 0

Review Razer Kishi V2 (iPhone): Reponsif, Nyaman Digenggam

Pengalaman Penggunaan Razer Kishi V2 membutuhkan aplikasi tambahan yang disebut…
September 21, 2022 - 0

Review Aksesoris RAPA: Berkelas dan Bikin Smartphone Tampil Beda

Pengujian Wireless Charging Kita tes powerbank ini dengan iPhone 13…

Wearables

March 26, 2024 - 0

Bose Ultra Open Earbuds Resmi Rilis Indonesia, Berapa Harganya?

Bose secara resmi meluncurkan Bose Ultra Open Earbuds, perangkat true…
March 22, 2024 - 0

Infinix Turut Luncurkan Dua Smartwatch Baru: Watch GT Pro dan Watch 1

Selain meluncurkan lini ponsel Note 40 Series di Indonesia, ternyata…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…
October 3, 2023 - 0

Review Samsung Galaxy Watch6 Classic: Smartwatch Fashionable Tipe Klasik, yang Terbaik!

Samsung Galaxy Watch6 Classic hadir kembali, setelah di seri Watch5…