Xiaomi Siapkan Varian Mi Mix 3 Terbaru dengan 5G NR dan RAM 10GB?

Reading time:
October 17, 2018
Xiaomi 5G e1539741396101

Xiaomi merupakan salah satu vendor smartphone yang selalu memberikan kejutan bagi para penggemarnya. Salah satunya dengan menghadirkan subbrand khusus bernama Poco dengan seri pertama Pocophone F1, yang merupakan ponsel berbasis SoC Snapdragon 845 yang umum digunakan di smartphone flagship, namun dengan harga Rp 4.5 juta saja.

Belum lama ini, Xiaomi dikabarkan kembali akan memberikan kejutan kembali. Kejutan tersebut berupa sebuah teaser yang menampilkan gambar dua buku catatan yang tertulis angka “5G” dan “10G”. Xiaomi tidak menampilkan  informasi apa pun terkait dua buku tersebut. Akan tetapi, banyak analis dan penggemar yang mempercayai kalau Xiaomi tengah menyiapkan smartphone dengan RAM 10GB dan dilengkapi dengan teknologi 5G NR.

5G e1539741416790

Walaupun tidak disebutkan smartphone apa yang dimaksud dalam Tweet tersebut, perhatian analis dan penggemar mengarah ke Xiaomi Mi Mix 3 yang akan dirilis nantinya di akhir bulan. Berdasarkan rumor yang beredar ini, Xiaomi akan merilis varian 4G LTE terlebih dahulu dan varian 5G NR akan menyusul di akhir tahun.

Rumor ini pun diperkuat dengan pernyataan CEO Xiaomi sebelumnya melalui Twitter resmi yang menampilkan smartphone yang diduga sebagai Xiaomi Mi Mix 3. Smartphone tersebut ditampilkan sedang dalam tahap ujicoba jaringan dengan memperlihatkan tampilan sinyal 5G NR.

Sedangkan untuk RAM, tidak hanya Xiaomi saja yang diberitakan telah merancang smartphone dengan RAM 10GB. Oppo sebelumnya juga diberitakan telah mempersiapkan Oppo Find X dengan versi RAM 10GB.

Load Comments

Reviews

March 21, 2025 - 0

Review Advan On Posh: Smartwatch Keren Dengan Tampilan Fleksibel!

Smartwatch ini datang langsung dengan 2 strap! Mau angkat telepon…
March 20, 2025 - 0

Review Samsung Galaxy A06 5G: Smartphone 5G Termurah Samsung 2025

Ini Samsung Galaxy A06 5G, smartphone 5G baru termurah dari…
March 19, 2025 - 0

Review Advan On Move: Smartwatch Rp 800 Ribuan, Bisa Telepon WhatsApp & Pakai ChatGPT!

Ini smartwatch Rp 800 ribuan! Tapi, fiturnya banyak! Ya, ini…
March 17, 2025 - 0

Review OPPO A5 Pro 5G: Triple IP Rating di IP66, IP68, IP69 serta Military Grade Shock Resistance!

Smartphone yang satu ini punya 3 IP Rating sekaligus! Lalu…

Accessories

February 21, 2025 - 0

Review Baseus Bowie MC1: OWS Tampilan Unik Dengan Harga Terjangkau!

Ini adalah Baseus Bowie MC1, OWS atau Open Wearable Stereo …
June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…

Wearables

March 21, 2025 - 0

Review Advan On Posh: Smartwatch Keren Dengan Tampilan Fleksibel!

Smartwatch ini datang langsung dengan 2 strap! Mau angkat telepon…
March 19, 2025 - 0

Review Advan On Move: Smartwatch Rp 800 Ribuan, Bisa Telepon WhatsApp & Pakai ChatGPT!

Ini smartwatch Rp 800 ribuan! Tapi, fiturnya banyak! Ya, ini…
March 11, 2025 - 0

Review Smartwatch Amazfit Active 2: Smartwatch Super Nyaman, Lengkap, Terjangkau, Tetap Irit Daya!

Cari smartwatch canggih, mau yang irit baterainya, mau yang lengkap…
February 25, 2025 - 0

Review Huawei Band 10: Smartband 2025, Fitur Rasa Smartwatch Tapi Tetap Terjangkau

Ini adalah Huawei Band 10, smartband terbaru andalan Huawei dengan…