Pesan GoFood Bisa Lewat Aplikasi Tokopedia, Begini Caranya!

Author
Friska
Reading time:
August 11, 2022
GoFood Gojek

Sudah tahu kalau aplikasi Tokopedia kini memiliki segmentasi baru, di mana penggunanya bisa memesan makanan atau minuman seperti tengah memesan lewat GoFood di aplikasi Gojek?

gofood di tokopedia 2

Fitur baru ini telah disematkan oleh pihak PT GoTo Gojek Tokopedia tidak lama ini, sebagai inovasinya dalam memperkuat sinergi ekosistem GoTo sekaligus memberikan kemudahan bagi para pengguna maupun peluang bagi merchant yang terlibat. Pada tahap awal peluncuran, layanan GoFood di Tokopedia dapat dinikmati oleh pelanggan Tokopedia di wilayah Jabodetabek. Selanjutnya, layanan ini akan dikembangkan lebih lanjut dan diperluas untuk menjangkau pelanggan di berbagai wilayah Indonesia.

Pelanggan Tokopedia dapat memesan makanan lewat GoFood dengan cara yang biasa dilakukan untuk memesan barang lewat Tokopedia, yaitu:

gofood di tokopedia 1
  1. Kunjungi halaman restoran melalui halaman utama layanan GoFood di Tokopedia
  2. Temukan makanan yang diinginkan
  3. Klik “Pesan” pada makanan yang diinginkan dan atur pelengkap pada makanan yang diinginkan
  4. Selesaikan pembayaran pada halaman checkout
  5. Kamu bisa memilih metode pembayaran sesuai keinginan
  6. Kemudian klik “Bayar” dan pesanan kamu akan diproses.
GoFood di Tokopedia

Tentunya, pengguna Tokopedia bisa memesan menu dari GoFood ini menggunakan GoPay sebagai metode pembayarannya. Dan terdapat promosi menarik pada tanggal 1-31 Agustus 2022 ini dengan kehadiran diskon hingga Rp 120.000 untuk tiap pemesanan GoFood melalui Tokopedia. Pelanggan juga bisa memanfaatkan diskon spesial Tokopedia13 hingga Rp130rb di semua resto GoFood di aplikasi Tokopedia yang berlaku tanggal 17-19 Agustus 2022.

Load Comments

Reviews

December 11, 2024 - 0

20+ Pertanyaan Seputar Redmi Note 13 Pro Series – Ini Jawaban Kami!

Redmi Note 13 Pro Series, lini smartphone ini sudah dibawa…
December 10, 2024 - 0

Membuktikan Sesumbarnya realme C75!

Ini adalah realme C75, smartphone entry level terbaru dari realme…
December 4, 2024 - 0

Review Samsung Galaxy Watch Ultra: Smart Watch WearOS Terbaik, Terkeren 2024

Perkenalkan, Ini Samsung Galaxy Watch Ultra. Sebuah smartwatch sejati yang…
November 29, 2024 - 0

Review HUAWEI Pura 70 Ultra: Flagship HUAWEI Datang Lagi!

Smartphone Huawei akhirnya hadir lagi ke Indonesia! Ga tanggung-tanggung, yang…

Accessories

June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…
September 12, 2023 - 0

Review Brica B Steady Pro Ultimate: Pakai Gimbal Smartphone untuk Apa?

Mungkin kamu pernah bertanya, untuk apa sebenarnya gimbal smartphone? Ketika datang…

Wearables

November 6, 2024 - 0

JBL Tour PRO 3 dan Live 3 Resmi Hadir di Indonesia

JBL secara resmi meluncurkan jajaran True Wireless Stereo (TWS) premium…
October 25, 2024 - 0

Review Huawei Watch D2: Bisa Monitoring Tekanan Darah Dimanapun dan Kapanpun Dengan Fitur ABPM!

Ini adalah Huawei Watch D2, smartwatch pertama di Indonesia yang…
September 25, 2024 - 0

Review Huawei Watch GT 5 Pro: Smartwatch dengan Desain Keren, Mewah, Fitur Melimpah, Baterai Tahan Lama!

Ini adalah Huawei GT5 Pro, smartwatch kelas flagship dari Huawei…
March 26, 2024 - 0

Bose Ultra Open Earbuds Resmi Rilis Indonesia, Berapa Harganya?

Bose secara resmi meluncurkan Bose Ultra Open Earbuds, perangkat true…