Bluetooth v6.0 Diluncurkan, Lebih Canggih dan Kencang

Author
Friska
Reading time:
September 5, 2024
Bluetooth 6.0

Bluetooth v6.0 telah diperkenalkan secara resmi, yang sekaligus mengadopsi serangkaian fitur canggih baru yang fokus terhadap peningkatan konektivitas, ketepatan, dan keamanan.

Teknologi nirkabel yang telah dikembangkan selama bertahun-tahun dan sudah menjadi landasan komunikasi nirkabel ini dibangun berdasarkan kemampuan Bluetooth Low Energy (LE). Fitur yang menonjol dari versi baru ini adalah Bluetooth Channel Sounding, yang akan memungkinkan pengukuran jarak yang sangat akurat antar dua perangkat.

Berbeda dengan metode tradisional yang bergantung kepada kekuatan sinyal (RSSI), pendekatan baru ini menggunakan dua teknik, yakni: Phase-Based Ranging (PBR) dan Round-Trip Timing (RTT). PBR memanfaatkan perbedaan fase sinyal untuk menentukan jarak, sementara RTT mengukur waktu yang dibutuhkan sinyal untuk bergerak ke perangkat dan kembali. Metode ini memiliki akurasi dan ketepatan yang lebih tinggi, sehingga akan cocok untuk diaplikasikan seperti ke sistem entri tanpa kunci.

Peningkatan lain pada versi baru ini juga termasuk Decision-Based Advertising Filtering (DBAF), yang meningkatkan efisiensi pemindaian. Kemudian terdapat peningkatan untuk ISOAL (Isochronous Adaptation Layer) mengatasi masalah latensi dan keandalan dalam komunikasi isochronous. Dengan ISOAL yang ditingkatkan ini, streaming audio secara nirkabl akan lebih lancar dan real-time tanpa lag.

Bluetooth v6.0 yang telah memiliki spesifikasi inti yang terbaru ini nantinya juga akan terus mengalami peningkatan teknis dan lain sebagainya seiring dengan waktu.

(sumber)

Load Comments

Reviews

June 7, 2025 - 0

Review iQOO Neo 10: Smartphone Snapdragon 8s Gen 4 di Rp 5 Jutaan!

Ini iQOO Neo 10, smartphone kencang pertama di Indonesia yang…
June 5, 2025 - 0

Review Advan X1: Smartphone dari Merek Indonesia!

Advan akhirnya perkenalkan smartphone barunya di tahun 2025! Ini adalah…
June 5, 2025 - 0

Review iQOO Z10: Smartphone Android Baterai Terbesar Terawet di Indonesia!

Ini adalah iQOO Z10, smartphone dengan baterai paling besar di…
June 3, 2025 - 0

Review Infinix GT 30 Pro: Gaming Kencang, Kamera Oke, Harga Terjangkau!

Infinix GT 30 PRO, ini andalan terbaru dari Infinix untuk…

Accessories

February 21, 2025 - 0

Review Baseus Bowie MC1: OWS Tampilan Unik Dengan Harga Terjangkau!

Ini adalah Baseus Bowie MC1, OWS atau Open Wearable Stereo …
June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…

Wearables

May 28, 2025 - 0

Review Soundcore Liberty 5: Acuan Kelas Atas untuk TWS Harga Rp 1 Jutaan

Ini adalah TWS berkelas yang harganya terjangkau. Di Jepang dan…
May 16, 2025 - 0

Review Huawei Watch Fit 4 Series: Lineup Smartwatch Baru Huawei yang Stylish dan Kaya Fitur!

Ini adalah Huawei Watch Fit 4 Series, line-up smartwatch terbaru …
May 15, 2025 - 0

Review Advan Eclipse: OWS Salah Harga? Terjangkau Tapi Suara Mantap!

Advan Eclipse, ini sebuah open ear TWS alias OWS baru…
May 8, 2025 - 0

Review Amazfit BIP 6: Smartwatch Rp 1.2 Jutaan Terbaik?

Kita sudah beberapa kali me-review smartwatch Amazfit. Mulai dari T-Rex…