Hands-On: Lenovo Phab 2 Series di Tech World 2016

Reading time:
June 15, 2016

Salah satu sajian utama di Lenovo Tech World 2016, acara akbar yang digelar Lenovo di San Francisco, Amerika Serikat, tanggal 9 Juni lalu adalah smartphone baru mereka, keluarga Phab 2. Memang, salah satu varian Phab 2, Phab 2 Pro, merupakan produk pertama di dunia yang mendukung Google Tango. Bila Anda masih belum tahu apa itu Phab 2 Pro dan Google Tango, Anda bisa melihat artikel kami sebelumnya.

Lenovo - Phab 2 Pro (Pict)
Phab 2 Pro

Keluarga Phab 2 sendiri terdiri dari Phab 2, Phab 2 Plus, dan Phab 2 Pro. Ketiganya dibekali dengan ukuran layar yang sama, yaitu 6.4 inci, dengan resolusi berbeda. Baterai ketiga smartphone tersebut sama, yaitu 4050 mAh. Berikut ini adalah tabel perbedaan spesifikasi dari ketiga smartphone tersebut:

Phab 2 Phab 2 Plus Phab 2 Pro
SOC MediaTek Quad Core MediaTek Octa Core Qualcomm Snapdragon 652
RAM 3 GB 3 GB 4 GB
Storage 32 GB 32 GB 64 GB
Layar 6.4 inci
Resolusi 1280 x 720 1920 x 1080 2560 x 1440
Kamera Utama 13 MP 13 MP 16 MP (Google Tango)
Kamera Selfie 5 MP 8 MP 8 MP
Baterai 4050 mAh

Masih penasaran dengan ketiga smartphone tersebut? Kami sempat membuat video pendek untuk ketiga smartphone tersebut saat Tech World 2016 berlangsung, minggu lalu. Anda bisa melihat video tersebut di bawah ini:

Jangan lupa, untuk berbagai video menarik terkait dunia teknologi yang lain, Anda bisa subscribe ke channel YouTube kami!

Load Comments

Reviews

January 27, 2026 - 0

Review Vinko S10-NC: TWS Kualitas Mumpuni, Harganya Kok Cuma Segini?!

Ini Vinko S10-NC, TWS yang saya jamin terjangkau tapi punya…
January 24, 2026 - 0

Review OPPO Reno15 Pro Max 5G: OPPO Reno Series Pengalaman Pakainya Mirip Flagship

Ini adalah OPPO Reno15 Pro Max 5G, smartphone terbaru OPPO…
January 23, 2026 - 0

Review HUAWEI nova 14 Pro: Kamera Flagship di Harga Rp 8 Jutaan?!

Fitur Kamera Flagship HUAWEI, sekarang ada di nova! Budget kalian…
January 22, 2026 - 0

Review Redmi Note 15 5G: Smartphone Rp 3 Jutaan Desain Keren, Body Tipis, dan All Rounder dari Redmi!

Ini adalah Redmi Note 15 5G, Smartphone baru dari Redmi…

Accessories

February 21, 2025 - 0

Review Baseus Bowie MC1: OWS Tampilan Unik Dengan Harga Terjangkau!

Ini adalah Baseus Bowie MC1, OWS atau Open Wearable Stereo …
June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…

Wearables

January 27, 2026 - 0

Review Vinko S10-NC: TWS Kualitas Mumpuni, Harganya Kok Cuma Segini?!

Ini Vinko S10-NC, TWS yang saya jamin terjangkau tapi punya…
January 9, 2026 - 0

Review Huawei FreeClip 2: OWS Premium, Nyaman Dipakai, Audio Mumpuni, Naik Kelas!

Ini Huawei FreeClip 2! Secara umum desain buds-nya mungkin mirip…