Akuisisi Gagal, LG Dilaporkan akan Tutup Divisi Mobile

Author
Friska
Reading time:
March 23, 2021
Desain LG Wing

Dalam beberapa tahun terakhir ini, kabar terkait pihak LG hendak menutup divisi mobile smartphone miliknya terus bergulir, tetapi belum memiliki kepastian apakah divisi ini akan sungguhan ditutup permanen atau tidak hingga saat ini.

Laporan terbaru yang ditulis oleh publikasi Korea bernama dongA, dilansir lewat GSM Arena, mengungkapkan kemungkinan besar divisi bisnis smartphone LG kali ini mungkin akan sungguhan ditutup. Hal ini disebabkan salah satunya karena diskusi perihal pembelian divisi bisnis smartphone LG oleh Vingroup sebagai pembeli potensial nampaknya tidak mencapai persetujuan dari kedua belah pihak. Alasan negosiasi gagal ini dilaporkan karena angka akuisisi yang dianggap terlalu tinggi untuk disetujui.

Negosiasi yang tidak mencapai persetujuan ini pun dikhawatirkan akan menyebabkan penutupan divisi bisnis mobile dari LG itu sendiri. Namun opsi ini belum final, di mana pihak dongA melaporkan bahwa keputusan terakhir baru akan diumumkan paling cepat sekitar awal April mendatang. Perlu diingat bahwa penutupan divisi bisnis smartphone ini bukan berarti LG akan memecat para karyawannya, karena ada rencana pihak LG untuk mendistribusikan para karyawan dari divisi mobile ini ke bagian Household Appliances and Automotive, serta sebagiannya akan dipindahkan ke LG Energy Solution.

Dengan laporan akan penutupan divisi mobile ini, tentunya rencana perilisan smartphone baru dari LG juga akan terpaksa ditunda, termasuk smartphone LG Rainbow yang dikatakan sebagai penerus dari LG V60. Pengembangan smartphone lipat LG Rollable juga, walau masih berlanjut, tidak dijelaskan secara rinci apakah akan diluncurkan secara resmi untuk kalangan publik.

Tags:

Load Comments

Reviews

January 27, 2026 - 0

Review Vinko S10-NC: TWS Kualitas Mumpuni, Harganya Kok Cuma Segini?!

Ini Vinko S10-NC, TWS yang saya jamin terjangkau tapi punya…
January 24, 2026 - 0

Review OPPO Reno15 Pro Max 5G: OPPO Reno Series Pengalaman Pakainya Mirip Flagship

Ini adalah OPPO Reno15 Pro Max 5G, smartphone terbaru OPPO…
January 23, 2026 - 0

Review HUAWEI nova 14 Pro: Kamera Flagship di Harga Rp 8 Jutaan?!

Fitur Kamera Flagship HUAWEI, sekarang ada di nova! Budget kalian…
January 22, 2026 - 0

Review Redmi Note 15 5G: Smartphone Rp 3 Jutaan Desain Keren, Body Tipis, dan All Rounder dari Redmi!

Ini adalah Redmi Note 15 5G, Smartphone baru dari Redmi…

Accessories

February 21, 2025 - 0

Review Baseus Bowie MC1: OWS Tampilan Unik Dengan Harga Terjangkau!

Ini adalah Baseus Bowie MC1, OWS atau Open Wearable Stereo …
June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…

Wearables

January 27, 2026 - 0

Review Vinko S10-NC: TWS Kualitas Mumpuni, Harganya Kok Cuma Segini?!

Ini Vinko S10-NC, TWS yang saya jamin terjangkau tapi punya…
January 9, 2026 - 0

Review Huawei FreeClip 2: OWS Premium, Nyaman Dipakai, Audio Mumpuni, Naik Kelas!

Ini Huawei FreeClip 2! Secara umum desain buds-nya mungkin mirip…