Review vivo V21: Tipis, Kamera Bagus, Baterai Awet!

Author
Irham
Reading time:
July 6, 2021

Pengujian Performa

Benchmark

  • Antutu 8: 288936
  • Antutu 9: 349370
  • Geekbench 5: SC 576, MC 1832
  • 3D Mark – Slingshot Extreme OpenGL ES 3.1
    • Graphics Score: 2469
  • GFXBench 1080p T-Rex Offscreen: 87 fps

Gaming

review vivo V21 4G 31 e1625578585373
  • PUBGM
    • Setting Smooth Ultra
    • Hasil: 40 FPS Rata
  • Genshin Impact
    • Setting Lowest 60 FPS
    • Hasil: rata2 di 31 fps, masih terhitung bisa dimainkan, bukan yang paling lancar. Tetap ada stutter-stutter kecil dan frame drop. Tapi ini hasil yang umum untuk Snapdragon 720G atau bahkan 732G sekalipun.
  • Minecraft
    • Render Distance: 12 chunk
    • Hasil: 60 fps lancar. Bisa dinaikan di 16 chunk tapi akan mengalami framedrop, dan kruang nyaman di mainkan.
  • League of Legends Wild Rift
    • Setting Rata Kanan
    • Hasil: 60 fps, lancar jaya.

Jadi terlihat Snapdragon 720G ini masih sangat mumpuni untuk tahun 2021 ini.

Suhu

Genshin Impact 30 Menit

  • Setting Lowest 60 fps, Wifi, Brightness 50%
  • Layar: terpanas di 41°C
  • Bodi Belakang: terpanas di 37°C

Ini terbilang sangat dingin. Dengan framerate kisaran 30 fps, suhu seperti ini bisa dibilang sudah sangat dingin. Umumnya di smartphone lain bisa 45°C keatas.

Load Comments

Reviews

March 28, 2025 - 0

Review Samsung Galaxy A36: Melampaui Ekspektasi Kami!

Spesifikasi SoC: Snapdragon 6 Gen 3. Ini SoC yang masih…
March 28, 2025 - 0

Review itel VistaTab 30 Pro: Tablet Paket Lengkap yang Kemurahan?

Spesifikasi Utama SoC: Mediatek Helio G99, jadi tablet layar besar…
March 26, 2025 - 0

Review Xiaomi 15 Ultra: Smartphone Xiaomi Terbaik, Laku Keras? Apa Sehebat Itu?

Spesifikasi Internal SoC: Snapdragon 8 Elite RAM: 16 GB LPDDR5X…
March 25, 2025 - 0

Review Anker 140 W Display Charger: Kencang dengan Smart Display, Bisa 4 Gadget Sekaligus

Masih pakai Charger USB Type-C Laptop yang besar dan berat?…

Accessories

February 21, 2025 - 0

Review Baseus Bowie MC1: OWS Tampilan Unik Dengan Harga Terjangkau!

Ini adalah Baseus Bowie MC1, OWS atau Open Wearable Stereo …
June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Pengalaman Penggunaan Pairing Pairing-nya mudah, cukup menyalakan headphone, lalu sambungkan…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Pengalaman Penggunaan Pairing/Aplikasi Smartphone Untuk menghubungkan earbuds CMF Buds Pro…

Wearables

March 28, 2025 - 0

Rekomendasi TWS Termurah Sampai Tercanggih menjelang Lebaran 2025

Rekomendasi TWS hadir lagi, edisi menjelang lebaran 2025. JagatReview bersama…
March 21, 2025 - 0

Review Advan On Posh: Smartwatch Keren Dengan Tampilan Fleksibel!

Smartwatch ini datang langsung dengan 2 strap! Mau angkat telepon…
March 19, 2025 - 0

Review Advan On Move: Smartwatch Rp 800 Ribuan, Bisa Telepon WhatsApp & Pakai ChatGPT!

Ini smartwatch Rp 800 ribuan! Tapi, fiturnya banyak! Ya, ini…
March 11, 2025 - 0

Review Smartwatch Amazfit Active 2: Smartwatch Super Nyaman, Lengkap, Terjangkau, Tetap Irit Daya!

Cari smartwatch canggih, mau yang irit baterainya, mau yang lengkap…