DOOGEE Luncurkan Ponsel Rugged Ultra Tipis Pertama Di Dunia

Author
Friska
Reading time:
July 16, 2025
DOOGEE Luncurkan Ponsel Rugged Ultra Tipis Pertama Di Dunia

DOOGEE sepertinya hendak mematahkan stereotipe bahwa ponsel ultra tipis berarti ponsel tersebut bakal cepat rusak atau patah. Tapi tidak demikian untuk DOOGEE Blade GT Series yang baru dikenalkan ini. Selain ultra tipis, ponsel ini memiliki jaminan tetap tangguh dengan desain futuristik.

DOOGEE Blade GT Series ini akan terdiri dari empat model, yaitu Blade GT, Blade GT Ultra, Blade GT Play, dan Blade GT Pro. DOGEE Blade GT dan Blade GT Ultra menawarkan desain yang lebih bersih dan futuristik dengan pencahayaan putih ramping yang disebut sistem “Lightning Elf”. Sistem ini menawarkan estetika halus dan minimalis bagi mereka yang tidak menyukai pencahayaan terlalu mencolok pada ponselnya.

DOOGEE Blade GT Series 2

Beda dengan Blade GT Play dan Blade GT Pro yang menawarkan lampu RGB “Cyber Aura Lightning 2.0” yang punya tampilan lebih mencolok dan garang. Sistem pencahayaan RGB pada dua model ini juga bisa disesuaikan tergantung dengan media yang diputar pada ponsel, dan punya mode dinamis.

DOOGEE Blade GT Series ini hadir dengan teknologi baterai Sillicon Carbon (Si-C) terbaru dengan kapasitas baterai 5800mAh, memiliki profil tipis 10,5mm dengan kepadatan energi 747Wh/L. Baterainya dijamin memiliki daya tahan lama dengan mampu mempertahankan setidaknya 80% daya tahan baterai setelah 1.000 siklus pengisian daya, dengan masa pakai baterai hingga 3 tahun.

DOOGEE Blade GT Series 3

DOOGEE Blade GT Series ini dijual dengan harga mulai dari $499,99.

(sumber)

Tags:

Load Comments

Reviews

January 27, 2026 - 0

Review Vinko S10-NC: TWS Kualitas Mumpuni, Harganya Kok Cuma Segini?!

Ini Vinko S10-NC, TWS yang saya jamin terjangkau tapi punya…
January 24, 2026 - 0

Review OPPO Reno15 Pro Max 5G: OPPO Reno Series Pengalaman Pakainya Mirip Flagship

Ini adalah OPPO Reno15 Pro Max 5G, smartphone terbaru OPPO…
January 23, 2026 - 0

Review HUAWEI nova 14 Pro: Kamera Flagship di Harga Rp 8 Jutaan?!

Fitur Kamera Flagship HUAWEI, sekarang ada di nova! Budget kalian…
January 22, 2026 - 0

Review Redmi Note 15 5G: Smartphone Rp 3 Jutaan Desain Keren, Body Tipis, dan All Rounder dari Redmi!

Ini adalah Redmi Note 15 5G, Smartphone baru dari Redmi…

Accessories

February 21, 2025 - 0

Review Baseus Bowie MC1: OWS Tampilan Unik Dengan Harga Terjangkau!

Ini adalah Baseus Bowie MC1, OWS atau Open Wearable Stereo …
June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…

Wearables

January 27, 2026 - 0

Review Vinko S10-NC: TWS Kualitas Mumpuni, Harganya Kok Cuma Segini?!

Ini Vinko S10-NC, TWS yang saya jamin terjangkau tapi punya…
January 9, 2026 - 0

Review Huawei FreeClip 2: OWS Premium, Nyaman Dipakai, Audio Mumpuni, Naik Kelas!

Ini Huawei FreeClip 2! Secara umum desain buds-nya mungkin mirip…