Samsung Perkenalkan Chipset Exynos 990

Author
Dedy Irvan
Reading time:
October 24, 2019
exynos990

Samsung baru saja mengumumkan chipset terbarunya yang akan diberikan pada perangkat flagship mereka mulai tahun 2020 mendatang, yakni Exynos 990. Bersamaan dengan chipset ini, Samsung turut memperkenalkan 5G Exynos Modem 5123, di mana keduanya akan dimanufaktur menggunakan proses EUV 7nm milik Samsung.

Exynos 990 ini mendapatkan peningkatan performa hingga 20% dengan menggunakan setup tiga cluster CPU yang terdiri dari 2 ARM Cortex-A76 beperforma tinggi dan 4 inti efisiensi Cortex-A55. Chipset ini juga akan menggunakan prosesor grafis ARM Mali-G77, di mana disebutkan bahwa ini adalah GPU premium pertama yang berbasis arsitektur Valhall, di mana GPU ini akan memberikan 20% peningkatan performa grafis serta efisiensi tenaga.

Chipset Exynos 990 ini memiliki AI on-device yang ditangani melalui dual-core NPU (Neural Processing Unit), di mana fungsi AI diproses secara on-device alih-alih melalui jaringan dan server. Dengan proses ini, operasi bisa dilakukan lebih cepat dan aman. Sistem facial recognition berbasis AI juga mendapatkan peningkatan untuk menghasilkan kualitas tangkapan kamera lebih baik dari sebelumnya.

Chipset Exynos 990 juga telah mendukung LPDDR5 dengan data rate di 5500 Mbps dan mampu memberikan display refresh rate di 120Hz untuk kualitas scrolling dan animasi di layar smartphone lebih mulus. ISP yang hadir di chipset mendukung 6 sensor gambar individual dengan tiga prosesing di waktu bersamaan, sehingga ISP bisa menangani gambar yang dihasilkan kamera dengan resolusi tertinggi hingga 108MP.

Sementara 5G Exynos Modem 5123 adalah satu dari chip modem pertama yang dibuat menggunakan proses 7nm EUV, dan mendukung gelombang sub-6GHz dan mmWave. Chip ini telah memiliki dukungan konektivitas 2G GSM/CDMA, 3G WCDMA, TD-SCDMA, HSPA, dan 4G LTE. Untuk konektivitas 5G, bersama dengan 8 carrier aggregation, chip ini bisa mencapai kecepatan unduh hingga 5.1 Gbps di sub-6GHz dan 7.5Mbps di jaringan mmWave. Chip ini juga mampu memberikan kecepatan hingga 3.06Gbps pada jaringan 4G menggunakan modulasi digital 1024 QAM. Mengingat kecepatan maksimum yang berhasil dicapai saat ini mencapai 3.67Gbps, maka chip modem milik Samsung ini akan mampu mengatasi segala trafik 5G saat ini.

Exynos 990 dan 5G Exynos Modem 5123 akan diproduksi massal mulai akhir tahun 2019, dengan diekspektasi chipset akan memulai debut di perangkat Samsung Galaxy S11 Series, tetapi pengecualian untuk wilayah Amerika Serikat di mana perangkat flagship Samsung mereka umumnya menggunakan chipset Snapdragon.

Load Comments

Reviews

October 9, 2024 - 0

Review Samsung Galaxy Tab S10+: Tablet Android 12″ Terbaik 2024

Nah, karena ini Galaxy Tab S Series, fiturnya tentu saja…
October 8, 2024 - 0

Review Xiaomi 14T: LEBIH MURAH!

Ini adalah Xiaomi 14T, varian paling terjangkau dari Xiaomi 14T…
October 7, 2024 - 0

Review Samsung Galaxy S24 FE: Smartphone Flagship Samsung Paling Terjangkau yang Elegan, Aman dan Lengkap

Ini smartphone flagship Samsung paling terjangkau untuk tahun 2024, Galaxy…
October 2, 2024 - 0

Review Xiaomi 14T Pro: HP Flagship Paling Worth It!

Ini adalah Xiaomi 14T Pro, akhirnya setelah beberapa tahun varian…

Accessories

June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…
September 12, 2023 - 0

Review Brica B Steady Pro Ultimate: Pakai Gimbal Smartphone untuk Apa?

Mungkin kamu pernah bertanya, untuk apa sebenarnya gimbal smartphone? Ketika datang…

Wearables

September 25, 2024 - 0

Review Huawei Watch GT 5 Pro: Smartwatch dengan Desain Keren, Mewah, Fitur Melimpah, Baterai Tahan Lama!

Ini adalah Huawei GT5 Pro, smartwatch kelas flagship dari Huawei…
March 26, 2024 - 0

Bose Ultra Open Earbuds Resmi Rilis Indonesia, Berapa Harganya?

Bose secara resmi meluncurkan Bose Ultra Open Earbuds, perangkat true…
March 22, 2024 - 0

Infinix Turut Luncurkan Dua Smartwatch Baru: Watch GT Pro dan Watch 1

Selain meluncurkan lini ponsel Note 40 Series di Indonesia, ternyata…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…