Ulefone Armor 27T Pro 5G Segera Hadir, Smartphone dengan Sensor Kamera Thermal FLIR Bawaan

Author
Irham
Reading time:
July 29, 2024

Ulefone bakal segera meluncurkan ponsel flagship terbaru mereka, Armor 27T Pro. Smartphone ini punya fitur inovatif, yaitu dilengkapi dengan teknologi FLIR thermal imaging secara terintegrasi.

Keunggulan Ulefone Armor 27T Pro

Armor 27T Pro hadir dengan sensor thermal imaging FLIR, yang memungkinkan pengguna untuk mendeteksi pola panas dengan mudah. Teknologi ini sangat bermanfaat untuk inspeksi industri. Bisa dipakai untuk mendeteksi overheat pada sebuah sistem, atau bahakn bisa untuk kebutuhan tim SAR  saat melakukan pencarian dan penyelamatan, serta berbagai aktivitas luar ruangan lainnya.

Ulefone ARMOR 27T Pro

Selain itu, ponsel ini juga dilengkapi dengan kamera night vision inframerah, memungkinkan pengguna untuk mengambil gambar dan video yang jelas meskipun dalam kondisi gelap total.

Didesain untuk bertahan dalam kondisi paling ekstrim, Armor 27T Pro memilik body yang kokoh. Selain itu juga dilengkapi dengan baterai besar, yang memungkinkan penggunaan lebih lama tanpa perlu sering mengisi daya.

Baca Juga: Nothing Phone (2a) Plus Bakal Ekslusif Gunakan Dimensity 7350 Pro • Jagat Gadget (jagatreview.com)

Salah satu fitur unggulan dari Armor 27T Pro adalah adanya konektor uSmart, yang memungkinkan integrasi dengan berbagai aksesori uSmart dari Ulefone, seperti endoskop dan mikroskop. Hal ini menambah fungsionalitas dan fleksibilitas ponsel, menjadikannya alat yang sangat serbaguna untuk berbagai kebutuhan.

Armor 27T Pro dijadwalkan untuk debut pada bulan Agustus mendatang, dengan detail harga yang akan segera diumumkan. Sayangnya belum ada informasi lebih detail mengenai spesifikasi lengkap dari smartphone ini.

Sumber

Tags:

Load Comments

Reviews

January 27, 2026 - 0

Review Vinko S10-NC: TWS Kualitas Mumpuni, Harganya Kok Cuma Segini?!

Ini Vinko S10-NC, TWS yang saya jamin terjangkau tapi punya…
January 24, 2026 - 0

Review OPPO Reno15 Pro Max 5G: OPPO Reno Series Pengalaman Pakainya Mirip Flagship

Ini adalah OPPO Reno15 Pro Max 5G, smartphone terbaru OPPO…
January 23, 2026 - 0

Review HUAWEI nova 14 Pro: Kamera Flagship di Harga Rp 8 Jutaan?!

Fitur Kamera Flagship HUAWEI, sekarang ada di nova! Budget kalian…
January 22, 2026 - 0

Review Redmi Note 15 5G: Smartphone Rp 3 Jutaan Desain Keren, Body Tipis, dan All Rounder dari Redmi!

Ini adalah Redmi Note 15 5G, Smartphone baru dari Redmi…

Accessories

February 21, 2025 - 0

Review Baseus Bowie MC1: OWS Tampilan Unik Dengan Harga Terjangkau!

Ini adalah Baseus Bowie MC1, OWS atau Open Wearable Stereo …
June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…

Wearables

January 27, 2026 - 0

Review Vinko S10-NC: TWS Kualitas Mumpuni, Harganya Kok Cuma Segini?!

Ini Vinko S10-NC, TWS yang saya jamin terjangkau tapi punya…
January 9, 2026 - 0

Review Huawei FreeClip 2: OWS Premium, Nyaman Dipakai, Audio Mumpuni, Naik Kelas!

Ini Huawei FreeClip 2! Secara umum desain buds-nya mungkin mirip…