Samsung Gelar Turnamen PUBG Mobile di TwitchCon

Author
Irham
Reading time:
September 21, 2024

Samsung Electronics mengumumkan akan menyelenggarakan turnamen PUBG Mobile di acara TwitchCon San Diego 2024 pada Sabtu, 21 September 2024. Acara bertajuk #PlayGalaxy Cup ini akan menampilkan streamer populer dan pemain e-sports profesional seperti Ludwig dan TeeP. Para player bertanding menggunakan ponsel terbaru Galaxy S24 Ultra.

Samsung Mobile S24 Ultra PUBG Mobile

 

Turnamen ini akan dibagi menjadi empat tim, di mana dua tim menggunakan kontrol layar sentuh dan dua tim lainnya menggunakan keyboard dan mouse yang terhubung ke Galaxy S24 Ultra. Semua pertandingan akan disiarkan langsung di Twitch, termasuk di kanal streamer NiceWigg.

Baca Juga: Galaxy Ring Bakal Tambah Dua Ukuran Baru • Jagat Gadget (jagatreview.com)

Galaxy S24 Ultra sendiri dibekali dengan SoC Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3 dan layar AMOLED dengan refresh rate 120Hz. Fitur ini membuat perangkat sangat cocok untuk permainan yang intens seperti PUBG Mobile.

Selain turnamen, pengunjung TwitchCon juga bisa mencoba game Genshin Impact secara langsung di booth Samsung, serta melihat berbagai produk gaming terbaru dari perusahaan tersebut. Event inijuga menjadi unjuk gigi dari Samsung,  dalam mendukung komunitas gaming dan menghadirkan teknologi terbaik untuk gamer di seluruh dunia.

Sumber

Load Comments

Reviews

April 29, 2025 - 0

Review imoo Z7: Jam Tangan Canggih Terbaik untuk Anak (dan Orang Tuanya)

Ya, ini adalah imoo Z7! Jam ini bisa pakai SIM…
April 28, 2025 - 0

Review Samsung Galaxy A26 5G: Lebih Kencang dan Tipis

Ini adalah Samsung Galaxy A26 5G, smartphone mid range baru…
April 21, 2025 - 0

Review Tecno Camon 40: Smartphone Rp 2 Jutaan dengan Fitur AI Segudang

Tecno Camon 40 series diluncurkan secara Global di event MWC…
April 21, 2025 - 0

Review vivo V50 Lite 5G: Baterai Besar dan Tangguh, Tapi Tetap Ringan dan Mewah!

Smartphone ini baterainya 6500 mAh, tapi bodinya tetap tipis dan…

Accessories

February 21, 2025 - 0

Review Baseus Bowie MC1: OWS Tampilan Unik Dengan Harga Terjangkau!

Ini adalah Baseus Bowie MC1, OWS atau Open Wearable Stereo …
June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…

Wearables

April 29, 2025 - 0

Review imoo Z7: Jam Tangan Canggih Terbaik untuk Anak (dan Orang Tuanya)

Ya, ini adalah imoo Z7! Jam ini bisa pakai SIM…
March 28, 2025 - 0

Rekomendasi TWS Termurah Sampai Tercanggih menjelang Lebaran 2025

Rekomendasi TWS hadir lagi, edisi menjelang lebaran 2025. JagatReview bersama…
March 21, 2025 - 0

Review Advan On Posh: Smartwatch Keren Dengan Tampilan Fleksibel!

Smartwatch ini datang langsung dengan 2 strap! Mau angkat telepon…
March 19, 2025 - 0

Review Advan On Move: Smartwatch Rp 800 Ribuan, Bisa Telepon WhatsApp & Pakai ChatGPT!

Ini smartwatch Rp 800 ribuan! Tapi, fiturnya banyak! Ya, ini…