Pre-Order Samsung Galaxy Note 9 di Indonesia Ludes!

Author
Friska
Reading time:
August 14, 2018
blibli note 9

Minggu lalu, Samsung baru saja menggelar acara “Unpacked” di Amerika Serikat yang meresmikan sekaligus memperkenalkan satu lagi flagship andalan mereka yakni Galaxy Note 9. Dengan diresmikannya perangkat ini, maka masa pre-order untuk Samsun Galaxy Note 9 pun telah dimulai di seluruh dunia, termasuk di Indonesia. Beberapa situs e-commerce populer yang bisa diakses di Tanah Air sudah memberikan halaman khusus untuk pre-order perangkat Samsung terbaru ini, tidak ketinggalan dengan menyisipkan bonus dan promosi seperti cashback dan hadiah pre-order berupa 1 unit Samsung Smart TV di setiap pembeliannya.

Hasilnya? Baru saja kami lihat di beberapa situs e-commerce yang dimaksudkan tersebut, dan ternyata sebagian besar pre-order ini telah ludes!

galaxy note 9 elevenia preorder galaxy note 9 blibli

Hal ini terbukti ketika kami hendak mencari halaman pre-order Samsung Galaxy Note 9, tedapat tulisan “Sold Out” atau “Stok Habis” pada beberapa jenis varian perangkat yang ditawarkan tersebut. Yang cukup menariknya, kami temukan bahwa ternyata yang telah ludes lebih dulu bukanlah yang varian 6GB/128GB, melainkan varian 8GB/512GB yang memiliki harga jual Rp 17.999.000! Sementara ini, untuk varian 6GB/128GB hanya tersisa untuk varian warna Ocean Blue atau Midnight Black saja. Tapi diyakini bahwa stok yang dimilkinya juga tidak akan ada dalam jumlah banyak, sehingga diprediksi bahwa varian ini nantinya juga akan ikut terjual habis dalam beberapa hari ke depan.

Ingin tahu seperti apa tampilan dan rangkaian fitur dari Galaxy Note 9 ini? Simak video Hands-On Samsung Galaxy Note 9 dari kami berikut ini:

 

Load Comments

Reviews

March 14, 2025 - 0

Review Advan Evo-X 13: Rp 5 Jutaan Dapat Tablet Windows 11, Bisa Stylus, RAM & Storage Besar

Ini adalah tablet Windows Rp 5 jutaan dari brand lokal!…
March 14, 2025 - 0

Review vivo V50: Baterai Lebih AWET, Desain Mewah, Kamera ZEISS, IP68 & IP69

Smartphone V Series terbaik vivo, akhirnya hadir lagi! Ini adalah…
March 11, 2025 - 0

Review Smartwatch Amazfit Active 2: Smartwatch Super Nyaman, Lengkap, Terjangkau, Tetap Irit Daya!

Cari smartwatch canggih, mau yang irit baterainya, mau yang lengkap…
March 5, 2025 - 0

Review Huawei Mate X6: Smartphone Lipat Huawei RESMI di Indonesia!

Akhirnya Smartphone lipat dari Huawei hadir RESMI ke Indonesia! Jujur…

Accessories

February 21, 2025 - 0

Review Baseus Bowie MC1: OWS Tampilan Unik Dengan Harga Terjangkau!

Ini adalah Baseus Bowie MC1, OWS atau Open Wearable Stereo …
June 18, 2024 - 0

Review Kiip TH90: Wireless Headphone Over-Ear Rp 300 ribuan, Suara Makin Lama Makin Bagus

Mencari headphone berkualitas dengan harga terjangkau sering kali menantang, tapi…
April 23, 2024 - 0

Dua Speaker Bluetooth Tahan Air Xiaomi Terindikasi Akan Masuk Indonesia

Beberapa waktu lalu Xiaomi memperkenalkan dua speaker Bluetooth untuk keperluan…
December 27, 2023 - 0

Review CMF Buds Pro: Rp 700 Ribuan, Suara Jernih dan Punya Tiga Mode ANC

Nothing memasarkan produk baru lewat sub-brand baru mereka yaitu CMF,…

Wearables

March 11, 2025 - 0

Review Smartwatch Amazfit Active 2: Smartwatch Super Nyaman, Lengkap, Terjangkau, Tetap Irit Daya!

Cari smartwatch canggih, mau yang irit baterainya, mau yang lengkap…
February 25, 2025 - 0

Review Huawei Band 10: Smartband 2025, Fitur Rasa Smartwatch Tapi Tetap Terjangkau

Ini adalah Huawei Band 10, smartband terbaru andalan Huawei dengan…
November 6, 2024 - 0

JBL Tour PRO 3 dan Live 3 Resmi Hadir di Indonesia

JBL secara resmi meluncurkan jajaran True Wireless Stereo (TWS) premium…
October 25, 2024 - 0

Review Huawei Watch D2: Bisa Monitoring Tekanan Darah Dimanapun dan Kapanpun Dengan Fitur ABPM!

Ini adalah Huawei Watch D2, smartwatch pertama di Indonesia yang…